Menjadi seorang business owner, Anda tidak perlu belajar teknis tentang semua hal terkait digital marketing, cukup Anda paham pola kerja dan indikatornya untuk mengukur kinerja dari tim Anda.
Menjadi seorang pekerja tidak menjadi masalah, Anda bisa tetap menjalani pekerjaan dan belajar menghasilkan uang dari internet tanpa mengganggu dan tetap menjaga amanah dalam bekerja.
Buat Anda yang nggak mau kerja ikut orang, pengen mulai usaha sendiri Anda bisa menjual produk / jasa Anda secara online dengan target pasar yang sangat luas, tanpa harus sewa ruko, dan bisa dimulai dengan modal yang sangat kecil.
Buat Anda yang nggak mau ribet urus produk, packing, karyawan, dll. Anda bisa menjadi seorang konten kreator, yang bisa dapat penghasilan dari endorse, menjual produk digital, dan juga affiliator.